TRAGEDI PENINDASAN KELUARGA NABI SAW : SEJARAH TERBUNUHNYA CUCU NABI SAW, HUSAIN BIN ALI BIN ABI THALIB DI KARBALA

TRAGEDI PENINDASAN KELUARGA NABI SAW : SEJARAH TERBUNUHNYA CUCU NABI SAW, HUSAIN BIN ALI BIN ABI THALIB DI KARBALA

“Wahai putraku Al-Husain, dagingmu adalah dagingku, darahmu adalah darahku, engkau adalah seorang pemimpin, putra seorang pemimpin dan saudara seorang pemimpin.”

Demikian salah satu dari sekian hadits Nabi saw berkenaan dengan keutamaan cucu beliau saw, Husain bin Ali bin Abi Thalib as. Al-Husain lahir pada malam Jumat di bulan Sya’ban tahun 3 Hijriah. Ibundanya adalah Fatimah Az-Zahra as, putri Rasulullah saw. Pengorbanannya demi Islam demikian besar hingga sejarah mencatat beliau sebagai seorang pemimpin dan pejuang Islam sejati.

Perjuangan beliau mencapai puncaknya di suatu tempat bernama Padang Karbala, yang berjarak 70 km dari Kuffah (Irak), pada bulan Muharam 61 Hijriah. Ketika itu beliau beserta rombongan keluarga dan para sahabatnya yang berjumlah 78 orang menghadapi pasukan bersenjata Khalifah Yazid bin Muawiyah—Khalifah kedua dinasti Umayah, seorang Khalifah yang berusaha menggiring masyarakatnya kepada kerusakan dan kedurjanaan—yang berjumlah 30.000 orang.

Peristiwa, atau lebih tepat jika disebut “tragedy” itu demikian dahsyatnya, sehingga banyak sekali diriwayatkan oleh para ahli sejarah. Seorang ilmuan Islam menyebutkan tragedy itu sebagai “tontonan para malaikat’. Ada apa dan bagaimana sesungguhnya ? Mengapa Imam Husain begitu revolusioner ? Bagaimana ketangguhan jiwa dan ketakutan spiritual dari pribadinya ? Buku ini mengupas bahasan tersebut dengan mendalam, tajam dan jitu.

ISI BUKU

PENGANTAR

9

IMAM HUSAIN AS: SANG REVOLUSIONER

15

YANG TERLIHAT DALAM PERGULATAN

26

PENGABDIAN IMAM HUSAIN AS

39

PERAN IMAM HUSAIN AS

42

PERLAWANAN: MENGAPA ?

52

DI MADINAH

74

PAMITAN KEPADA RASULULLAH

83

PERLINDUNGAN DARI TANAH SUCI

92

PASUKAN GARDA DEPAN DAN KEPEMIMPINAN

106

KEPUTUS-ASAAN

117

MENUJU KARBALA

132

TANAH YANG DIJANJIKAN

153

MALAM TERAKHIR

161

PERTEMPURAN YANG TAK PERNAH BERAKHIR

167

TENGGELAMNYA BINTANG IMAM HUSAIN

197

KESYAHIDAN PARA SYUHADA

202

PARA TAWANAN KEMBALI

208

DAMPAK DARI PERLAWANAN ITU UNTUK UMAT ISLAM

221


PRIMAGRAPHOLOGY TRAINING & CONSULTING

No comments:

Post a Comment