Dalam
buku ini, Hamka menuturkan tentang kisah lawatannya ketika mengunjungi Kota
Baghdad, Irak, pada tahun 1950. Hamka tidak hanya menyoroti tentang kehidupan
dan kondisi bangsa Irak pada waktu itu, tetapi juga segala sesuatu yang
berkaitan dengan sejarah dan peradabannya. Dengan gaya penuturan ringan dan
mengalir, Hamka membedah tentang beragam persoalan yang menyelimuti bangsa
Irak, mulai dari perbedaan paham dan madzhab —terutama antara Syi`ah dan Sunni—
adat istiadat dan tradisi, bangunan-bangunan baru dan peninggalan-peninggalan
lama, pergiliran kekuasaan, serta keindahan negeri Irak.
ISI BUKU |
|
Pengantar
Penerbit |
v |
Daftar Isi |
vii |
Menuju Baghdad |
3 |
Baghdad dan
Irak |
14 |
Raja-Raja Bani
Hasyim |
40 |
Paham Syi’ah |
44 |
Tempat Ziarah
Kaum Sunni |
91 |
Keturunan Bani
Hasyim |
102 |
Irak Baru |
129 |
Persoalan
Masyarakat |
148 |
Dengan
Duta-Duta Asing |
159 |
Indonesia di
Irak |
167 |
BUKU-BUKU ISLAM LAINNYA KARYA DAN TENTANG HAMKA :
- DI TEPI SUNGAI DAJLAH -- BUYA HAMKA
- BOHONG DI DUNIA : BOHONG DALAM PANDANGAN AGAMA-AGAMA, PARA FILOSOF DAN PENELITIAN – HAMKA
- NIKAH MUT’AH DI MATA HAMKA – ALI AKBAR ABAIBMAS RABBANI LUBIS
- TAFSIR AL-AZHAR JILID 3 – PROF. DR. HAMKA (BUYA HAMKA)
- TAFSIR AL-AZHAR JILID 2 – PROF. DR. HAMKA (BUYA HAMKA)
- TAFSIR AL-AZHAR JILID 1 – PROF. DR. HAMKA (BUYA HAMKA)
BUKU-BUKU ISLAM LAINNYA TENTANG KISAH :
- AKHIRNYA KUTEMUKAN KEBENARAN : KISAH PENGEMBARAAN INTELEKTUAL DAN SPIRITUAL – DR. MUHAMMAD AT-TIJANI AS-SAMAWI
- KISAH HIDUP ALI IBN ABU THALIB – DR. MUSTHAFA MURAD
- GADIS KOTA KUFAH : ROMAN SEJARAH ISLAM – GEORGE ZAIDAN
- DI TEPI SUNGAI DAJLAH -- BUYA HAMKA
- LAYLA & MAJNUN : KISAH CINTA KLASIK DARI NEGERI TIMUR -- NIZAMI
- TADZKIRATUL AULIYA : KISAH-KISAH AJAIB DAN SARAT HIKMAH PARA WALI ALLAH – FARIDUDDIN ATTAR
- KISAH-KISAH TERPUJI SAHABAT NABI – KAMAL AL-SAYYID
- HAJAR : RAHASIA HATI SANG RATU ZAMZAM – SIBEL ERASLAN
- ASIYAH : SANG MAWAR GURUN – SERIAL 4 WANITA PENGHUNI SURGA
- MARYAM : BUNDA SUCI SANG NABI – SERIAL 4 WANITA PENGHUNI SURGA
- KHADIJAH : KETIKA RAHASIA MIM TERSINGKAP – SIBEL ERASLAN
- FATIMAH AZ-ZAHRA : KERINDUAN DARI KARBALA – SERIAL 4 WANITA PENGHUNI SURGA
- DI BAWAH MENARA FATIMIAH – DANY NOVERY
- AIR MATA PARA NABI : KISAH-KISAH INSPIRATIF TENTANG KETABAHAN PARA NABI DALAM MEMPERJUANGKAN KEBENARAN – HAJI LALU IBRAHIM M.T.
- KISAH-KISAH SUPER – SYAIKH MUZEFFER OZAK AL-JERRAHI
- SI BAHLUL : KISAH-KISAH JENAKA PENUH HIKMAH
No comments:
Post a Comment